Dumai - (PantauNews.co.id), Drs.H.Achmad M.Si Anggota Komisi lV DPR RI dari Fraksi Demokrat melakukan kunjungan silaturahmi dan serap aspirasi pada reses Masa persidangan II tahun 2019 / 2020 di Kota Dumai pada hari Senin 9/03/2020 bertempat di di gedung Pendopo Seri Bunga Tanjung jln.puteri tujuh kel.teluk Binjai kec.Dumai timur.
Acara tersebut Dihadiri oleh Walikota Dumai Drs.H.Zulkifli As,M.Si,
Wakil Walikota Dumai Drs.H.Eko Suharjo,SE ,Sekda Kota Dumai DR.H.M.Herdi salioso,SE,MA,Ketua DPRD Kota Dumai Agus Purwanto,ST,Kasdim 0320/Dumai).
Mayor lnf Hasan lbrahim,Perwakilan dari Polres Dumai kompol H.Syaiffudin ,perwakilan lanal Dumai Letda Wiwit,perwakilan Kejari Dumai Praden k.S,HJ.Haslinar Zulkifli As mewakili Anggota DPRD kota Dumai
H.Lukman dari tokoh agama
,Drs.H.Zskaria ketua MUI kota Dumai,
dan Para asisten ,kadis,kepala OPD,Camat dan lurah Sekota Dumai .
Sambutan dari Walikota Dumai pada acara pada tersebut menyampaikan rasa puas atas kehadiran mantan Bupati Rokan Hulu ini.
"kita harus bangga dan apresiasi kepada anggota DPRD RI Drs.H.Acmad ,M.Si yang Sudi untuk berkunjung dan bersilahturahmi terutama dengan masyarakat kota Dumai,". Ucap Zul As pada sambutannya.
Achmad menjelaskan, kehadirannya di Dumai dalam rangka silaturahmi dan serap aspirasi pada reses masa sidang II tahun 2019/2020.
Mengingat DPR RI bukan eksekutor tapi mediator, fasilitator untuk memediasi kebutuhan daerah dipusat melalui dana APBN untuk itu pihaknya perlu mendengar aspirasi konsetuen.
“Sesuai sumpah jabatan, kami harus memperjuangkan kepentingan di daerah pemilihan (Dapil) menampung aspirasi masyarakat untuk dibahas di pusat. Kami bukan eksekutor, tapi bertugas memfasilitasi dan memediasi kebutuhan daerah melalui komisi DPR RI” tegas Achmad.
"Dan dengan rasa amanah anggota DPR RI Drs .H.Achmad ,M.Si mendengar aspirasi untuk kita semua terutama di kota Dumai," Tambah Achmad
Kota Dumai dengan jumlah penduduk yang cukup banyak ditambah lagi beberapa suku heterogen yang hidup rukun dalam bermasyarakat Tambahnya.
Permasalahan yang ada di kota Dumai ini terutama persoalan masalah banjir dan masalah air minum.
Dimana untuk berupaya terus untuk menyelesaikan setiap permasalanhan di kota Dumai ini ucapnya.
Untuk Haji tahun ini mendapat subsidi sebanyak 34 juta yang merupakan perjuangan dari anggota DPR RI di komisi 8 katanya memaparkan.
Memang kita banyak mendengar program program yang sangat menyentuh masyarakat .
Namun kebanyakan terkendala dengan persyaratan sehingga tidak tersalurkan.
Fungsi dan tugas dari DPR RI yaitu fungsi legislasi,fungsi Anggaran dan fungsi kontrol pengawasan.
Penulis: Erwin Komeng
Editor:Dedi Saputra